BRIDGE CONSTRUCTION COMPETITION COLLEGE

“Innovative and Climate Change Resilience Bridge with Advanced Technology to Realize Sustainable Development”

BCC College merupakan salah satu lomba yang ada pada event D’Village 13th Edition dengan mengusung tema “Innovative and Climate Change Resilience Bridge with Advanced Technology to Realize Sustainable Development” sebagai wadah pengembangan kompetensi mahasiswa/i aktif D3/D4/S1 program studi teknik sipil dan/atau program studi yang berkaitan se-Indonesia, yaitu dengan merencanakan jembatan baja.

Timeline

Registrasi Early Bird
13 Juni – 3 Juli 2024

Registrasi Normal Price
4 Juli – 14 Agustus 2024

Tecnical Meeting dan Rilis TOR Soal Study Case
25 Agustus 2024

Pengumpulan Proposal
26 Agustus – 30 September 2024

Pengumuman Finalis
7 Oktober 2024

Registrasi Ulang Finalis
8 Oktober -10 Oktober 2024

Technical Meeting Final
12 Oktober 2024

Final Day
2 November 2024

Awarding
3 November 2024

Benefits

Juara 1
Rp 5.000.000,00 + Trophy + Sertifikat

Juara 2
Rp 3.500.000,00 + Trophy + Sertifikat

Juara 3
Rp 2.000.000,00 + Trophy + Sertifikat

Juara Favorit
Trophy + Sertifikat

Pendaftaran

FAQ

CP Pendaftaran : 081336000570 (Fakhri)

CP Teknis Lomba : 0812 1775 8656 (Annisa)